You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DKI Kedepankan Keterbukaan Data dan Informasi
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Plt Gubernur: Pemprov DKI Kedepankan Keterbukaan Informasi

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono menegaskan, Pemprov DKI Jakarta sangat mengedepankan keterbukaan informasi.

Semua informasi di Pemprov DKI sangat terbuka dan memberikan bukti relasi kita yang baik dengan media massa

"Keterbukaan informasi juga dapat diwujudkan berkat dukungan dari media massa," kata Sumarsono, saat menggelar media gathering dengan wartawan Koordinatoriat Balai Kota di kawasan Ancol Taman Impian, Jakarta Utara, Senin (3/4).

Pria yang akrab disapa Soni ini mengatakan, keterbukaan data dan informasi ini merupakan representasi dari good governance yang di dalamnya terdapat prinsip transparansi, akuntabilitas, dan partisipasi.

KIP Apresiasi Sistem Keterbukaan Informasi Pemprov DKI

"Semua informasi di Pemprov DKI sangat terbuka dan memberikan bukti relasi kita yang baik dengan media massa," ujar Soni.

Ia menambahkan, Pemprov DKI juga telah banyak melakukan terobosan, terutama untuk meningkatkan pelayanan publik.

"Kita tidak pernah lelah berinovasi dan bahu-membahu untuk menciptakan Ibukota yang membanggakan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4256 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1815 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1601 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1580 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1561 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik